Minggu, 22 Februari 2015

Cara Bermain Keyboard Bagi Pemula









Bagi anda yang pemula bermain keyboard ini langkah-langkah cara memainkan, bermain keyboard pun tak mudah butuh proses lama untuk bisa sampe mahir memainkan nya. Pertama yang harus dilakukan yaitu :
1.Diawali dengan mengatur posisi tangan
     Biasanya nih masih dasar bermain keyboard tangan belum terbiasa dan kaku
2. Mengenal chord atau kunci nadanya
3.Cara peletakan jari pada tuts nya
    Dengan meletakan jari kiri dan kanan pada chord
4. Pengenalan jenis suara
5. Membiasankan jari-jari nya agar tidak kaku
    Yaitu dengan pemanasan senam jari,hal ini dapat membantu melenturkan jari dan tangan
6. Tempo musik
     Kita harus mengenal tempo karena tempo adalah kunci utama dari bermain keyboard
7. Pilih lagu yang ngin di pelajari
8. Pelajari dengan rutin dan sungguh-sungguh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar